KAWAH IJEN, THE MYSTERY OF THE BLUE FLAMES A film by Olivier Grunewald and Régis Etienne Olivier Grunewald is nature photographer (http://www.oliviergrunewal...
Photographer Olivier Grunewald has recently made several trips into the sulfur mine in the crater of the Kawah Ijen volcano in East Java, Indonesia, bringing with him equipment to capture surreal images lit by moonlight, torches, and the blue flames of burning molten sulfur. Covered last year in the Big Picture (in daylight), the miners of the 2,600 meter tall (8,660ft) Kawah Ijen volcano trek up to the crater, then down to the shore of a 200-meter-deep crater lake of sulfuric acid, where they retrieve heavy chunks of pure sulfur to carry back to a weighing station. Mr. Grunewald has been k...
Gunung Ijen adalah sebuah gunung berapi aktif yang terletak di perbatasan antara Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, Indonesia. Gunung ini memiliki ketinggian 2.443 mdpl dan terletak berdampingan dengan Gunung Merapi. Gunung Ijen terakhir meletus pada tahun 1999. Salah satu fenomena alam yang paling terkenal dari Gunung Ijen adalah kawah yang terletak di puncaknya. Untuk mendaki ke gunung ini bisa berangkat dari Banyuwangi ataupun dari Bondowoso.
Siapakah yang Memperkenalkan Kawah Ijen Banyuwangi pada Dunia pertama kali?
Wisata Kawah Ijen Banyuwangi sudah menjadi destinasi dunia. Fenomena blue fire gunung Ijen Banyuwangi, danau asam Kawah Ijen, dan aktifitas kehidupan penambang belerang, setiap tahunnya telah menarik minat puluhan ribu wisatawan mancanegara untuk datang dan mendaki gunung berapi di ujung paling timur Pulau Jawa ini. Mungkin sebagian besar wisatawan (khususnya wisatawan lokal) hanya memandang keistimewaan Kawah Ijen Banyuwangi ini dari sisi keeksotisan panoramanya yang indah dan unik. Foto dan selfie dengan background kawah Ijen menjadi sebuah tujuan utama wisatawan (lokal) datang ke Ijen...
Blue fire Kawah Ijen Banyuwangi adalah fenomena alam api biru di Kawah Ijen Banyuwangi yang sangat terkenal dan mengantarkan popularitas gunung di ujung paling timur Pulau Jawa ini ke seluruh dunia. Wisata Kawah Ijen Banyuwangi kini setiap harinya ramai dikunjungi ratusan bahkan ribuan wisatawan lokal maupun turis mancanegara. Fenomena api biru Kawah Ijen hanya ada 2 di dunia. Satu di Banyuwangi, dan yang satu lagi berada di negara Islandia (Iceland). Demikian informasi yang senantiasa disuguhkan berbagai media dan alat-alat promosi tentang wisata Banyuwangi. Fenomena blue fire di dunia yang...