Found 3 bookmarks
Custom sorting
Buah Semangka Dapat Membantu Meningkatkan Kapasitas Produksi ASI
Buah Semangka Dapat Membantu Meningkatkan Kapasitas Produksi ASI
Buah semangka kaya akan vitamin A dan C, kalium serta asam folat, namun rendah kandungan lemak jenuh, kolesterol dan natrium. Selain dapat mencukupi kebutuhan vitamin dan mineral ibu menyusui, kadar air yang tinggi pada semangka juga baik untuk asupan cairan tubuh. Kandungan vitamin A yang tinggi pada buah semangka bermanfaat untuk meningkatkan kandungan vitamin A dalam ASI. Vitamin A penting untuk menjaga kesehatan bayi, terutama untuk kesehatan mata. Selain itu, kandungan vitamin A pada buah semangka dapat meningkatkan kapasitas produksi air susu. Kandungan vitamin C pada buah semangka bermanfaat untuk meningkatkan sistem imun. Selain vitamin C, lycopene pada buah semangka juga berfungsi sebagai antioksidan untuk peningkatan sistem imun tubuh. Kandungan asam folat dalam buah semangka mampu bersinergi dengan berbagai vitamin lainnya untuk mengurangi rasa depresi, stres dan kecemasan yang dialami oleh ibu menyusui. Buah semangka juga membantu menurunkan tekanan darah tinggi bagi ibu hamil dan ibu menyusui yang menderita tekanan darah tinggi. Namun perlu diingat, mengkonsumsi buah semangka yang berlebihan dapat menyebabkan gangguan pada saluran pencernaan terutama usus. Artikel ini muncul pertama kali di: Vesiraja Indonesia - Pembuatan Website & Pemasaran Digital Pada: Buah Semangka Dapat Membantu Meningkatkan Kapasitas Produksi ASI
·id.vesiraja.com·
Buah Semangka Dapat Membantu Meningkatkan Kapasitas Produksi ASI
Buah Naga Untuk Meningkatkan Sistem Imun Tubuh
Buah Naga Untuk Meningkatkan Sistem Imun Tubuh
Di saat cuaca tak menentu seperti sekarang kesehatan tubuh merupakan hal yang utama. Oleh karenanya, tak sedikit orang yang rela merogoh kantong lebih dalam untuk membeli berbagai suplemen kesehatan. Ini dilakukan agar tubuh senantiasa sehat dan memiliki imun yang kuat sehingga tubuh tidak mudah terserang penyakit. Buah bisa menjadi alternatif sebagai pengganti suplemen. Karena beberapa kandungan buah memiliki khasiat yang sama dengan suplemen. Buah naga salah satunya. Buah naga merupakan salah satu tanaman budidaya di Indonesia. Berasal dari negara Amerika Tengah dan Amerika Selatan, buah naga memiliki rasa yang lezat dan kaya akan manfaat. Tentu saja, hal tersebut karena nutrisi yang terkandung di dalamnya. Kemampuan antioksidan untuk melawan radikal bebas bisa lebih maksimal jika sistem imun tubuh dalam kondisi yang baik. Maka dari itu, usahakan untuk mengkonsumsi buah naga secara rutin karena jenis buah ini mengandung banyak vitamin C yang berguna untuk meningkatkan sistem imun tubuh. Selain itu, banyak khasiat buah naga lainnya seperti menurunkan kolesterol, menyeimbangkan kadar gula darah, mencegah kanker, mengobati sembelit, hingga menghaluskan kulit. Artikel ini muncul pertama kali di: Vesiraja Indonesia - Pembuatan Website & Pemasaran Digital Pada: Buah Naga Untuk Meningkatkan Sistem Imun Tubuh
·id.vesiraja.com·
Buah Naga Untuk Meningkatkan Sistem Imun Tubuh
Susu Almond Sebagai Alternatif Susu Sapi Memiliki Lemak Sehat Untuk Meningkatkan Imun Tubuh
Susu Almond Sebagai Alternatif Susu Sapi Memiliki Lemak Sehat Untuk Meningkatkan Imun Tubuh
Susu almond mengandung vitamin E dan vitamin C yang baik bagi tubuh. Vitamin E dipercaya dapat menjaga sistem kekebalan tubuh agar tetap sehat. Susu almond sebagai salah satu susu nabati, memiliki lemak sehat yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Zat baik yang ada dalam susu almond ini dapat menangkal penyakit dan dapat bermanfaat meningkatkan imun tubuh. Artikel ini muncul pertama kali di: Vesiraja Indonesia - Pembuatan Website & Pemasaran Digital Pada: Susu Almond Sebagai Alternatif Susu Sapi Memiliki Lemak Sehat Untuk Meningkatkan Imun Tubuh
·id.vesiraja.com·
Susu Almond Sebagai Alternatif Susu Sapi Memiliki Lemak Sehat Untuk Meningkatkan Imun Tubuh