Found 1 bookmarks
Custom sorting
Secangkir Teh
Secangkir Teh
Mengawali hari dengan secangkir teh adalah sungguh nikmat. Air yang berada dalam secangkir teh dapat melegakan tenggorokan dan menghangatkan badan. Tapi perjalanan air itu mungkin tidaklah sesederhana yang kamu bayangkan. Bisa jadi air tersebut telah melewati berbagai samudra dan sungai di seluruh dunia, menjadi saksi semua kehidupan di dunia ini. Teh dalam cangkir tersebut juga merupakan wujud dari kerja keras para buruh di kebun dan pabrik teh, lalu perjuangan keras banyak orang yang memasarkannya dari pabrik, pasar, hingga akhirnya sampai di tangan kita. Alam semesta saling bekerja sama hingga bisa hingga terciptalah secangkir teh untuk kita. Sudah siap mulai aktivitasmu hari ini?
·id.vesiraja.com·
Secangkir Teh